Post Page Advertisement [Top]

SEMEN

 Semen yaitu salah satu bahan pembuatan bangunan yang paling penting dalam dunia kontruksi saat ini. 

Bahan ini memiliki kegunaan untuk mengikat bahan bangunan lainnya secara bersamaan. 

Pada zaman dahulu untuk membuat bangunan, bahan yang digunakan sebagai bahan perekat adalah tanah liat basah dan kapur. 

Salah satu faktor yang menjadi perubahan dunia konstruksi menjadi modern adalah dengan hadirnya material semen. 

Bahan ini dapat membuat bangunan yang lebih kokoh dan kuat, gedung pencakar langit hingga gedung bertingkat dan besar. 

Dengan adanya material semen juga memungkinkan manusia membangun konstruksi bendungan, kanal, kampus, sekolah, rumah sakit, terowongan, jembatan secara permanen.




Bottom Ad [Post Page]

Copyrights @ MORTAR BATA HEBEL - All rights reserved ||RIZ KARYA SOLUTION